Entries by Syarifudin Rosyid

Kristy Tri Wardhani, Raih Nilai UKAI Nasional Tertinggi

  Januari lalu (2020), Program Studi Profesi Apoteker Universitas Islam Indonesia (PSPA UII) mengikuti Uji Kompetensi Apoteker Indonesia (UKAI). UKAI merupakan uji kompetensi yang diselenggarakan secara nasional sebagai tahap akhir pendidikan Apoteker dengan tujuan untuk mengukur capaian kompetensi calon lulusannya sehingga dapat memenuhi standar kompetensi kerja. Jum’at lalu (28/2), panitia nasional UKAI membagikan hasil nilai […]

Farmasi UII Hadirkan Direktur Riset dan Pengabdian Masyarakat KEMENRISTEK/BRIN dalam Lokakarya Visi dan Misi

  Sebuah organisasi akan terus tumbuh dan berkembang serta harus mampu bertahan dengan arah dan tujuan yang jelas. Oleh karena itu, Jurusan Farmasi Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam Universitas Islam Indonesia (FMIPA UII) mengadakan lokakarya untuk penyesuaian visi dan misi serta pengembangan Jurusan dalam upaya percepatan pengembangan di masa yang akan datang. Acara ini […]

Farmasi UII Menerima Kunjungan Studi dari Maluku dan Kendari

  Jurusan Farmasi Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam Universitas Islam Indonesia (FMIPA UII) selalu membuka kesempatan bagi pihak eksternal untuk datang berkunjung, baik yang ingin belajar maupun sekedar silaturrahim. Awal bulan februari 2020 ini, Jurusan Farmasi Universitas Islam Indonesia (UII) menerima dua kunjungan studi sekaligus, yakni dari Program Studi Farmasi Sekolah Tinggi Ilmu Kesehatan […]

Beasiswa Kakak Asuh Periode Januari 2019

Beasiswa kakak asuh merupakan beasiswa yang di gagas atas dasar kepedulian para alumni Farmasi Universitas Islam Indonesia dengan tujuan meningkatkan kesempatan para mahasiswa untuk melanjutkan perkuliahan baik di jenjang S1 maupun Program Profesi Apoteker. Beasiswa yang hadir di tahun 2019 ini memiliki konsep gotong royong dari beberapa Alumni Farmasi UII yang ingin memberikan sumbangsih dalam […]

Cendekiawan UII: Intelektualisme untuk Kemajuan Bangsa

Universitas Islam Indonesia (UII) sebagai institusi pendidikan tinggi di tanah air begitu lekat dengan istilah intelektualisme. Cendekiawan UII diharapkan dapat menjadi sosok yang berintelek dan berperan dalam kemajuan bangsa. Hal ini mendasari diadakannya kuliah umum bertema Intelektualisme untuk Kemajuan Bangsa bagi mahasiswa program profesi, magister, dan doktor di UII. Melalui forum ini diharapkan sivitas akademika UII […]

Periode Pimpinan Jurusan Farmasi

KETUA PROGRAM STUDI FARMASI FAKULTAS MIPA UII Ketua Program : Dra. Suparmi, M.Si., Apt. 1998-2000 Ketua Program : Endang Darmawan, M.Si., Apt. 2000-2001 Ketua Program : Dr. Farida Hayati, M.Si., Apt. 2001-2006 Sekretaris Program : Saepudin, M.Si., Ph.D., Apt. 2001-2004   Hatta Prabowo, M.Si., Apt. 2004-2006 Ketua Program : Dr. Yandi Syukri, M.Si., Apt. 2006-2010 […]